Adanya kebijakan pemerintah yang memperbolehkan mudik lebaran di tahun 2022 ini, maka diperkirakan akan terjadi potensi timbulan sampah di sepanjang jalur mudik. Untuk mengantisipasi hal tersebut, Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan telah menerbitkan Surat Edaran Menteri LHK nomor SE.3/2022 tentang Pengendalian Sampah dalam rangka Mudik Lebaran dan menyelenggarakan kegiatan Mudik Minim Sampah. Dinas Lingkungan Hidup […]
Monthly Archives: April 2022
Rabu, 27 April 2022, pukul 08.30 WIB, Ketua Pengadilan Agama Wonosari, Rogaiyah, S.Ag. mendapat kunjungan dari Kepala Dinas Sosial, Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak Kabupaten Gunungkidul, Ir. Asti Wijayanti, MA, dengan didampingi antara lain oleh Aris Winata, A.MAK, SKM, MM, Kepala UPT Perlindungan Perempuan dan Anak, dan Desti Fatmasari, S.Psi., M.Psi, Psikolog Klinis pada UPT […]
WONOSARI – Lembaga Pemasyarakatan Klas IIB Wonosari mengikuti Upacara memperingati Hari Bakti Pemasyarakatan (HBP) ke-58 di ruang kepala Lapas Wonosari pada Rabu (27/04). Pejabat struktural dan staff Lapas Wonosari mengikuti kegiatan acara puncak peringatan Hari Bhakti Pemasyarakatan ke-58 tahun yang diselenggarakan oleh Direktur Jenderal Pemasyarakatan secara virtual dari Graha Pengayoman dimulai pukul 08.00 WIB, dan […]
Gunungkidul- Sebanyak 907 P3K (Pegawai Pemerintahan dengan Perjanjan Kerja) formasi guru hasil rekruitmen Tahun 2021 Kabupaten Gunungkidul telah menerima Surat Keputusan (SK) yang di serahkan langsung oleh Bupati Sunaryanta dalam apel yang dilaksanakan di Alun-alun Wonosari, Rabu(27/4) sore. Di dalam amanatnya Bupati Sunaryanta dalam amanat pembina menyampaikan diterimanya sebagai P3K merupakan nikmat yang perlu di […]
WONOSARI, MEDIAPNWNO – Selasa, 26 April 2022 dilaksanakan rapat rutin bulanan bulan april dan pembinaan kepegawaian di command center. Kegiatan dimulai dengan pembinaan dan arahan dari Ketua Pengadilan Negeri Wonosari, Endi Nurindra Putra, S.H.,M.H. Dalam arahannya Beliau menyampaikan terkait pembangunan Zona Integritas berkaitan dengan pemenuhan dokumen pada LKE-ZI agar segera dilengkapi. Dalam menuju E-register, nilai […]
Senin,(25/4) dilaksanakan Pemberian Bantuan Sosial Permakanan bagi Pemerlu Pelayanan Kesejahteraan Sosial (PPKS) Lanjut Usia Terlantar dan Anat Terlantar Tahun 2022 oleh Dinas Sosial, Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak Kabupaten Gunungkidul. Pelaksanaan pemberian bantuan permakanan dilaksanakan pada tanggal 25 April 2022 di Balai Kalurahan Kedungpoh Kapanewon Nglipar yang diberikan seluruhnya sebanyak 42 warga. Total yang diberikan […]
Wonosari (Kemenag Gunungkidul) – Sebanyak sepuluh orang Aparatur Sipil Negara (ASN) Kantor Kementerian Agama Kabupaten Gunungkidul mengikuti Ujian Dinas dan Ujian Penyesuaian Kenaikan Pangkat (UPKP) di lingkungan Kantor Wilayah Kementerian Agama DIY, bertempat di Ruang Rapat Kemenag Gunungkidul, Senin (25/4/2022). Rinciannya, dua peserta mengikuti Ujian Dinas dan delapan peserta mengikuti UPKP. Sebelumnya, Ujian Dinas dan […]
Ngawen (Gunungkidul) – Dalam rangka memperingati Hari Buku Sedunia, MTs Negeri 5 Gunungkidul (Matsalim GK) meluncurkan buku antologi siswa, Sabtu (23/4/2022). Buku dengan judul Nada Rasa Pelangi ini merupakan kolaborasi penulis se-Indonesia yang didalamnya memuat 41 puisi dari Umi Prahastuti, S.Pd., M.SI. selaku guru pelopor dan siswa kelas VII, VII, IX Matsalim GK. Hasil karya ini selanjutnya […]
Gunungkidul – Bupati Gunungkidul Sunaryanta memimpin Apel Gelar Pasukan Operasi Ketupat Progo 2022 dalam rangka pengamanan Hari Raya Idul Fitri 1443 Hijriyah. Apel dilaksanakan di Lapangan Pemda Gunungkidul Jumat (22/04/2022). Apel gelar pasukan tahun ini mengusung tema Apel Gelar Pasukan Operasi tahun 2022 Wujud Sinergi Polri dengan Instansi terkait untuk Menjamin Masyarakat Aman dan Sehat […]
Gunungkidul – Wakil Presiden Republik Indonesia, K.H. Ma’ruf Amin meresmikan fasilitas riset pangan, Badan Riset Inovasi Nasional (BRIN) sebagai laboratorium rujukan riset halal di Indonesia. Peresmian dilaksanakan di Gedung BRIN, Gading, Playen, Gunungkidul, Jumat (22/4/2022). Dalam sambutannya K.H Ma’ruf Amin mengatakan, laboratorium ini nantinya akan menjadi urat nadi yang akan membantu pemerintah meningkatkan produk layanan […]