Memelihara keamanan dan ketertiban masyarakat sudah menjadi tugas pokok Kepolisian, termasuk mencegah tindak kejahatan dan kriminalitas. Polsek Saptosari, Polres Gunungkidul dalam upayanya untuk memelihara kamtibmas, salah satunya adalah dengan hadir di tengah masyarakat memberikan rasa aman dan nyaman sekaligus menciptakan situasi kamtibmas yang kondusif di wilayahnya. Hal tersebut diungkapkan oleh Kapolres Gunungkidul AKBP Edy Bagus […]
Monthly Archives: Desember 2023
Gunungkidul – Gubernur Daerah Istimewa Yogyakarta, Sri Sultan Hamengku Buwono X mengikuti panen dan gelar potensi pertanian yang dilaksanalan di Lumbung Mataraman, Kedungpoh, Nglipar, Gunungkidul, Senin (4/12/2023). Hadir dalam kegiatan ini, Kapolda DIY, Jajaran Pejabat DIY, Bupati Gunungkidul Sunaryanta, Ketua DPRD Gunungkidul Endah Subekti Kuntariningsih, Forkompimda Kabupaten Gunungkidul serta warga masyarakat di Padukuhan Kedungpoh Kulon. […]
Pelaksanaan operasi Mantap Brata 2023 dijajaran Polres Gunungkidul yang saat ini berlangsung, sebagai upaya Kepolisian RI dalam mendukung berjalannya pesta demokrasi rakyat Indonesia bisa berjalan dengan aman, lancar dan damai. Pada Pemilu 2024 nanti, tepatnya pada hari pemilihan yaitu 14 Februari 2024, rakyat Indonesia akan memilih wakil rakyat di parlemen dan Presiden RI. Dengan patroli […]
GUNUNGKIDUL – Dinas Kesehatan (Dinkes) Kabupaten Gunungkidul menggandeng instansi kesehatan pemerintah, swasta serta organisasi profesi untuk membentuk wadah jejaring layanan Tuberculosis, penyakit menular lainnya, penyakit tidak menular dan survailans. Jejaring ini disebut District-based Public Private Mix (DPPM). Kepala Seksi Pencegahan Dan Pengendalian Penyakit Menular & Zoonosis, Dinkes Kabupaten Gunungkidul, Yuyun Ika Pratiwi mengatakan, hal ini […]
Ponjong (MTs Negeri 2 Gunungkidul) — Kurikulum Merdeka yang digelorakan Kemendikbudristek dan Kementerian Agama Republik Indonesia, memacu MTs Negeri 2 Gunungkidul untuk membangun karakter peserta didik sesuai Profil Pelajar Pancasila dan Profil Pelajar Rahmatan Lil ‘Alamin melalui berbagai inovasi karya peserta didik dalam Kurikulum Merdeka. Pada semester ganjil tahun pelajaran 2023/2024 ini, sebagai projek perdana […]
Jumat (01/12/2023) Pertumbuhan pembangunan khususnya di sektor transportasi di Gunungkidul kian hari semakin meningkat, hal ini berbanding lurus dengan meningkatnya pertumbuhan pembangunan di sektor pariwisata. Baik yang dikelola pemerintah daerah maupun yang dalam pengelolaan swasta. Hal ini pulalah yang memicu inovasi dan kreatifitas masyarakat guna memberikan pelayanan untuk meningkatkan pendapatan. Salah satu inovasi dan kreatifitas […]
Wonosari (30/11) Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Kabupaten Gunungkidul menanggapi tamu dari Forum Pembauran Kebangsaan Kota Salatiga. Dalam kesempatan ini turut hadir Sekretaris Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Kota Salatiga, Sekretaris Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Kabupaten Gunungkidul, Ketua Forum Pembauran Kebangsaan Kota Salatiga, Ketua Forum Pembauran Kebangsaan Kabupaten Gunungkidul, serta anggota FPK dari Kota […]