GUNUNGKIDUL—Dinas Kelautan dan Perikanan Gunungkidul menggalakkan program pelepasliaran ikan ke sungai maupun telaga. Selain menjaga kelesatiran, program ini diharapkan menjadi salah satu upaya untuk meningkatkan konsumsi ikan bagi warga di lingkungan sekitar. Kepala Bidang Perikanan Tangkap, Dinas Kelautan dan Perikanan Gunungkidul, Wahid Supriyadi mengatakan, program restocking atau melepas ikan ke alam liar merupakan kegiatan rutin […]
Monthly Archives: Desember 2023
Jumat curhat jembatan silaturahmi Polri dan masyarakat, Kapolres Gunungkidul AKBP Edy Bagus Sumantri, S.I.K. gelar Jumat Curhat bertempat di Masjid Masjidnya Ar Rohiem Padukuhan Soka, Kalurahan Mertelu, Kapanewon Gedangsari. Jumat, 15 Desember 2023. “Mohon bapak Kapolres dibantu untuk Puskesmas Gedangsari agar melayani rawat inap, dikarenakan kondisi geografis Gedangsari jalan yang ekstrim dan jauh dari Rumah […]
Gunungkidul – Memperingati puncak peringatan Hari Anti Kekerasan Terhadap Perempuan dan Anak yang jatuh pada tanggal 15 Desember dengan tema tahun ini “Gerak Bersama Mewujudkan Gunungkidul Tanpa Kekerasan”, Dinas Sosial Perlindungan Perempuan dan Anak menggelar berbagai rangkaian kegiatan. “Mulai bulan November dan puncaknya hari ini. Ada 2 Kegiatan Utama yakni Sosialisasi Pencegahan Pernikahan Dini dan […]
Gunungkidil – Bupati Gunungkidul, Sunaryanta meresmikan Corporate Social Responsibility (CSR) pembangunan internet publik yang disediakan oleh PT. PLN Icon Plus di 6 titik di Kapanewon Saptosari, Kamis (14/12/2023). Peresmian pertama dilaksanakan di Taman Baca Masyarakat, Kuncup Mekar, Saptosari. Titik kedua Balai Padukuhan Gebang, Kanigoro, Titik Ketiga Balai Padukuhan Klumpit, Kanigoro. Titik ke empat Padukuhan Ngondek […]
Gunungkidul – Bupati Gunungkidul, Sunaryanta meresmikan pembanguan rehabilitas rumah, relokasi korban bencana tanah longsor di Padukuhan Blembem, Kalurahan Candirejo, Kapanewon Semin, Kamis (14/12/2023). “Bapak ibu yang kemarin tinggal di daerah rawan longsor sekarang sudah aman. Silahkan ditempati dan dimanfaatkan dengan baik,” kata Bupati. Peresmian ditandai dengan pemasangan paneng dan simbolis membuka pintu rumah. Bupati mengatakan […]
Polri memiliki tugas utama untuk memelihara Kamtibmas, menegakkan hukum dan melindungi mengayomi dan melayani masyarakat, hal tersebut tertuang dalam UU No.2 tahun 2002 tentang Kepolisian Negara RI. Sehingga atas dasar UU tersebut maka Polri untuk memelihara kamtibmas melaksanakan patroli maupun pemeriksaan terhadap tubuh dan bawaan seseorang yang dianggap perlu. Dalam pelaksanaan tugas operasi maupun dilapangan, […]
Gunungkidul – Kelompok organisasi perempuan Gunungkidul yang tergabung dalam Gabungan Organisaasi Wanita (GOW) mengunjungi Lapas Perempuan Kelas II B Yogyakarta, Rabu (13/12/2023). Ketua GOW Diah Sunaryanta mengatakan, kunjungan tersebut digelar sebagai bentuk kepedulian terhadap warga binaan Lapas Kelas II B Yogyakarta. “Masih dalam rangkaian kegiatan Hari Ibu ke 95 Tahun 2023,” terang Diah Sunaryanta. Dalam […]
Gunungkidul – Dalam rangka mendukung jaminan sosial, Pemerintah daerah Kabupaten Gunungkidul melalui DPMKP2KB menyerahkan kartu BPJS Ketenagakerjaan kepada RT, RW, dan Bamuskal di lima Kalurahan di Kapanewon Semanu, Rabu (13/12/2023). Salah satu lurah, Lurah Pacarejo Suhadi mengucapkan banyak terimakasih atas bentuk perhatiannya kepada pelayan masyarakat, “Bentuk perhatian bapak Bupati, kini akhirnya terealisasikan untuk membantu rekan-rekan […]
Gunungkidul – Dalam rangka mendukung jaminan pekerjaan dan kesehatan, Pemerintah daerah Kabupaten Gunungkidul melalui DPMKP2KB menyerahkan kartu BPJS Ketenagakerjaan kepada Ketua RT, RW, dan Bamuskal di lima Kalurahan di Kapanewon Tepus, Selasa (12/12/2023). Ika Cahya Nugraha, Kepala BPJS Ketenagakerjaan KCP Gunungkidul mengucapkan terimakasih kepada Pemerintah daerah karena sudah konsen untuk memberikan kesejahteraan salah satunya dengan […]
Mewujudkan situasi kamtibmas yang aman dan kondusif di masyarakat, diperlukan langkah-langkah preemtif dan preventif. Sebagai upaya preemtive Polres Gunungkidul mengedepankan penyampaian hinbauan kepada masyarakat melalui sambang warga maupun sambang Kamtibmas dan langkah preventifnya dengan meningkatkan patroli pada malam menjelang dini hari di titik-titik yang rawan gangguan kamtibmas maupun objek penting. Situasi Kamtibmas yang aman dan […]